Senin, 30 Januari 2017

Softex Daun Sirih Apa Saja Manfaatnya Untuk Wanita?

Softex Daun Sirih Sebagai Pembalut Wanita
Softex Daun Sirih Sebagai Pembalut Wanita
Sudah pernah mendengar softex daun sirih? Ya, ternyata bahan alami daun sirih bisa digunakan untuk membuat softex lho... Berdasarkan penelitian para ahli, katanya softex daun sirih mengandung antiseptik yang dapat mencegah tumbuhnya jamur dan bakteri didaerah kewanitaan. Oleh karena itu tidak heran jika penggunaan daun sirih untuk membuat pembalut bisa mencegah timbulnya bau tidak sedap mupun keputihan pada daerah intim wanita.

Bagi wanita, seringkali menstruasi dapat mengganggu kegiatan sehari-hari. Sebagian wanita bahkan merasa khawatir kalau pembalut yang dipakainya bocor. Meskipun saat ini dipasaran sudah banyak dijual pembalut dengan berbagai inovasi, tetap saja sebagai wanita Anda harus berhati-hati dalam memilih pembalut. Bagi Anda yang masih ragu, Anda bisa berkonsultasi pada dokter untuk memastikan softex daun sirih aman bagi Anda.

1 komentar:

  1. Stainless Steel vs Titanium Apple Watch: When Will It
    I do wear my watch, because titanium gr 2 I never get asked to go out in microtouch titanium trim walmart a long, long line of watches. I have been on a roll titanium bicycle lately. My average, I ecosport titanium have used a stainless steel  Rating: 4.5 babylisspro nano titanium · ‎3 reviews

    BalasHapus